Debat publik pertama Pilgub Jabar 2024 akan diadakan pada Senin, 11 November 2024, di Graha Sanusi Unpad, Kota Bandung.